RENCANA PERJALANAN
Hari 1 AIRPORT – LEMBAH ANAI – BUKITTINGGI
Tiba di Airport bertemu dengan perwakilan kami. Menuju Bukittinggi via Lembah Anai dan singgah gunamelihat air terjun sepanjang masa. Menuju Minang Village. Disini kita anda bisa mendapatkan informasitentang kebudayaan adat Minangkabau dan memperagakan pakaian adat Minangkabau. Tiba di Bukittinggi,makan malam di lokal restoran. Check in hotel dan tour berakhir.
Hari 2 BUKITTINGGI – KELOK SEMBILAN – LEMBAH HARAU – PAYAKUMBUH
Setelah sarapan pagi langsung cek out hotel. Citytour Bukittinggi, mengunjungi objek wisata LubangJepang/Narai Sianok, Jam Gadang dan shopping di Pasar Atas. Makan siang di nasi kapau Pasar Lereng.Setelah makan siang menuju Kelok Sembilan yaitu megaproyek jembatan terbesar di Sumatera Barat.Lembah Harau mengunjungi objek wisata air terjun dan bukit batu. Makan malam di lokal testoran, check in hotel dan tour berakhir.
Hari 3 PAYAKUMBUH – BATUSANGKAR – DANAU ATAS BAWAH – PADANG
Sarapan pagi dan check out hotel. Bersiap meninggalkan kota Payakumbuh, menuju kota Batusangkar dansinggah di home industry KINIKO. Disini anda akan melihat pembuatan pisang salai dan kopi tubruk sertaberbelanja oleh-oleh khas Batusangkar. Tiba di Batusangkar mengunjungi Istana Pagaruyung. Perjalanandilanjutkan menuju Danau Singkarak yang terkenal dengan spesifik ikan bilih. Makan siang di lokal restoran.Setelah makan siang, perjalanan dilanjutkan via kota Solok menuju Danau Atas Bawah denganpemandangan perkebunan teh berlatar belakang Gunung Talang. Sore hari nya menuju kota Padang. Makanmalam di lokal restoran. Check in hotel dan tour berakhir.
Hari 4 PADANG CITYTOUR – AIRPORT
Setelah sarapan pagi langsung check out hotel. Berbelanja oleh-oleh khas padang seperti keripik balado. City tour Padang, mengunjungi Jembatan Siti Nurbaya, Kota Tua, Kampung Cina, Pantai Padang, Masjid RayaSumBar dan Pantai Malinkundang (max 10 pax). Makan siang di lokal restoran. Menuju airport untukpenerbangan berikutnya. Tour berakhir, sampai jumpa lagi.